Dunamis Articles
ARTICLES

Bos Harus Pulang Malam: Mitos atau Fakta?
Bos Harus Pulang Malam: Mitos atau Fakta? Tetangga saya sering banget pulang larut malam. Tentu saja ini mengundang pertanyaan dari kami, para tetangga lain, karena biasanya jam 17.00 ia sudah nongkrong di pos ronda. Kemudian saya dan para tetangga lain mulai kasak-kusuk. Malah ada yang secara sukarela untuk menanggalkan pakaian agar kami bisa menangkap […]

Agile Lu, Ndro!
AGILE LU, NDRO! Terinspirasi oleh kalimat legendaris almarhum Kasino yang sering kita dengar dari film-film Warkop DKI, saya sedikit memplesetkan dan menjadikannya judul artikel ini. Ketika artikel ini ditulis, kurang lebih 1,5 tahun kami terbiasa melakukan kelas online. Kami terbiasa berhadapan dengan layar laptop sebesar 15″ selama berjam-jam dan melihat kotak-kotak kecil bergambar wajah […]

Melihat Hal Yang Tidak Terlihat
Melihat Hal Yang Tidak Terlihat Mayoritas orang melihat apa yang “ingin” mereka lihat, bukan yang “benar-benar” mereka lihat. Beberapa waktu lalu, saya dan keluarga menyempatkan diri berkunjung ke sebuah Mall untuk pertama kalinya selama pandemi. Betapa kagetnya kami, ternyata banyak sekali toko-toko yang tutup. Tidak terkecuali dengan merek-merek yang ternama dan terpercaya. Kemudian, saya […]

How to Train a Resistant Coworker
How to Train a Resistant Coworker Training and supporting others in their professional journey can be one of the most rewarding aspects of your job. But it can also be one of the more challenging and frustrating because, to support others, you have to provide feedback, and that can be difficult. But consider this: […]

4 Hal Yang Perlu Diketahui Para Pemimpin Pendidikan Tentang Prasangka Bawah Sadar (Unconcious Bias)
4 Hal Yang Perlu Diketahui Para Pemimpin Pendidikan Tentang Prasangka Bawah Sadar (Unconcious Bias) Bulan lalu, saya mendapat kesempatan untuk mewawancarai Pamela Fuller, penulis utama buku terbaru FranklinCovey The Leader’s Guide to Unciousious Bias. Saya tahu saya akan terdengar bias (tidak ada permainan kata-kata yang dimaksudkan), tetapi ini adalah buku yang luar biasa. Hampir […]
ABOUT DUNAMIS
Founded in 1991, Dunamis Organization Services is an Indonesian professional services firm with a mission to “enable greatness in people and organizations everywhere”
LEARN MORE
+ Our Solutions
+ Engage With Us
+ Our Approach
+ Dunamis Webinar Series
+ Dunamis Audio Webcast