Menjadi Pribadi yang Efektif. Siap dalam Menghadapi Tantangan dan Perubahan | Solution Overview
25 Februari 2021 | 14.00 – 15.30 | Free of Charge
Andiral Purnomo, Education Advisor, Dunamis Organization Services
Target Peserta: Pemimpin Yayasan, Direktur SDM, Kepala Sekolah, Guru, Dosen
![[Dunamis]-Web-Banner-Template-550-x-550-px-(Edu-SOV-7H-Menjadi-Pribadi-Efektif)](https://www.dunamis.co.id/wp-content/uploads/2021/02/Dunamis-Web-Banner-Template-550-x-550-px-Edu-SOV-7H-Menjadi-Pribadi-Efektif.png)
“Saya ingat Steve Covey, saya membayangkan sosoknya tersenyum saat mendengar kalimat ‘Kerja hebat, timku yang baik dan loyal!’. Alasan utama Steve layak mendapat pujian ini adalah buku 7 Kebiasaan Manusia yang Sangat Efektif. Pesan di buku ini sangat berarti hingga sekarang, sama berartinya sperti saat Steve pertama kali menuliskannya 25 tahun silam. 7 Kebiasaan terus menjadi buku yang wajib dibaca dan wajib dibaca ulang.” -Ken Blanchard, Ph.D, penulis The One Minute Manager dan Leading at Higher Level
Dalam menghadapi perubahan zaman, kita menemukan banyak tantangan yang menuntut kita menjadi lebih cepat, lebih pintar, dan lebih mudah beradaptasi. Kita sering berusaha menyesuaikan dan mengembangkan kemampuan kita mengikuti perubahan zaman ini namun tak jarang kita tetap merasa belum puas dan merasa tertinggal.
Bagaimana kita bisa menjadi pribadi yang efektif yang dapat mengikuti perubahan yang ada? Apa kontribusi yang bisa kita berikan untuk orang-orang sekitar kita serta organisasi?
Untuk informasi lebih lanjut, hubungi 0812 9863 9739.